Header Ads

  • Breaking News

    Lowongan Angker PT Geo Dipa Energi (Persero) Mei 2019


    POSISI :
    1. GEOLOGIST

    • S1 Teknik Geologi
    • Diutamakan memiliki Pengalaman min. 2 tahun sebagai Geologist di bidang panas bumi. Fresh Graduate diperkenankan melamar.
    • Menguasai Software modeling 3D
    • Memiliki fisik yang prima dan mampu bertahan dalam cuaca ekstrim
    • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik

    2. GEOCHEMIST

    • S1 Teknik Geologi
    • Diutamakan memiliki pengalaman min. 2 tahun sebagai Geochemist di bidang panas bumi. Fresh Graduate diperkenankan melamar.
    • Menguasai Software modelling 3D
    • Memiliki fisik yang prima dan mampu bertahan dalam cuaca ekstrim
    • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik

    3. PRODUCTION ENGINEER

    • S1 Teknik Perminyakan, Teknik Kimia, Teknik Mesin Konversi Energi
    • Diutamakan memiliki pengalaman min. 2 tahun sebagai Production Engineering di bidang panas bumi. Fresh Graduate diperkenankan melamar.
    • Memiliki pemahaman komprehensif mengenai produksi & sistem panas bumi, pengeboran sumur panas bumi, dan proses produksi panas bumi
    Persyaratan lain
    • IPK Minimal 3.00
    • Bahasa Inggris Aktif & Menguasai Microsoft Office
    • Jujur & Disiplin
    • Sehat jasmani & rohani

    KETENTUAN SELEKSI

    • Pelamar mengisi data diri lengkap  melalui  http://hcis.geodipa.co.id/recruitment
    • Dokumen yang dilampirkan adalah pas foto berlatar biru,Curriculum Vitae terbaru, Scan Ijasah dan dokumen pendukung lainnya. Dokumen yang dikirim harus dalam format pdf.
    • Pelamar hanya diperkenankan melamar untuk 1 posisi saja.
    • Periode penerimaan lamaran yaitu tanggal 22 April – 5 Mei 2019. Penerimaan lamaran hanya melalui website resmi rekrutmen yang tertera di poin no.1
    • PT Geo Dipa Energi (Persero) tidak memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen dan seleksi pegawai
    • Kandidat yang lolos seleksi akan dihubungi oleh tim rekrutmen PT Geo Dipa Energi (Persero)
    • Keputusan tim rekrutmen bersifat mutlak

    Tidak ada komentar

    Blog Archive